Minggu, 21 April 2019

Sedikitnya 20 Orang Tewas Akibat Ledakan di 3 Gereja dan 3 Hotel di Sri Lanka


HOKIPALACE - Ledakan bom terjadi di tiga gereja dan tiga hotel di Sri Lanka. Sedikitnya 20 orang dilaporkan tewas akibat ledakan tersebut.

"Bom Hari Paskah meletus di tiga gereja di Sri Lanka dan tiga hotel yang menewaskan lebih dari 20 orang dan melukai hampir 300 orang," kata seorang pejabat rumah sakit dan sumber kepolisian seperti dilansir oleh Reuters, Minggu (21/4/2019). #situsjudionline

Direktur Rumah Sakit Nasional Kolombo Samindi Samrakoon mengatakan dia mendapat informasi sedikitnya 20 orang tewas dan 280 orang terluka. Sementara itu, seorang juru bicara polisi mengatakan ada tiga gereja dan tiga hotel yang diledakkan.

Ada dua hotel dan satu gereja di Ibu Kota Sri Lanka, Kolombo yang menjadi sasaran ledakan. Dan gereja lain ada di Negombo, utara Kolombo.

Seorang sumber dalam pasukan bom polisi mengatakan bahwa salah satu ledakan terjadi di Gereja St Anthony di Kochcikade, Kolombo. "Orang-orang kami terlibat dalam evakuasi korban," kata sumber itu kepada Reuters. #situsterpercaya

Gereja St Sebastian di Katuwapitiya di Negombo memposting foto-foto kehancuran di dalam gereja di halaman Facebook-nya. Dari foto itu terlihat darah pada bangku dan lantai.

Sumber dari dua hotel turis terkemuka di Kolombo juga mengkonfirmasi ledakan tersebut tetapi tidak memberikan rincian. Belum ada pihak yang mengaku bertanggung jawab atas ledakan itu.

#Sumber

Tidak ada komentar:

Posting Komentar